Kasatresnarkoba memberikan arahan kepada anggota narkoba terkait tindak pidana narkoba

Kasatresnarkoba polres kayong utara AKP ARIS PRAMUDJI WIDODO S.AP memberikan arahan kepada anggota narkoba terkait tindak pidana narkotika di wilayah kab.kayong utara.

Mengingat peredaran narkotika di kab.kayong utara meningkat di harapkan kepada anggota satresnarkoba mampu untuk mengungkap dan menindak lanjuti masalah narkotika tersebut.

Resiko yang terjadi jika tidak cepat di tanggulangi maka penduduk di kab.kayong utara terutama anak – anak remaja akan terkontraminasi narkotika tersebut.

Sehinggah AKP ARIS PRAMUDJI WIDODO, S.AP memberikan tekanan kepada anggota terkait peredaran narkotika tersebut segera di tanggulangi.

Tinggalkan Komentar